Mobil Kepedulian kembali mencoba meringankan beban transportasi dari keluarga yang membutuhkan. Kesulitan yang masih menjadi beban walau sudah memakai BPJS adalah beban seperti transportasi, akomodasi sampai dengan makanan disaat waktu pemerikasaan dan perawatan di rumah sakit.

VID-20221101-WA0001

Sebisa mungkin kami berusaha mengajak para sahabat solidaritas yang selama ini mengetahui apa yang kita perbuat terhadap keluarga yang membutuhkan. Biaya untuk meringankan beban disaat anggota keluarga sedang dalam masa kritis perawatan, pastinya amat sangat berarti. Jika anda tertarik membantu silahkan kontak hotline kami.

Dukungan darurat kesehatan

Program Berdarah Tanpa Mati tahap pertama terus kami lakukan. Pembagian kotak pembalut gratis dan sosialisasi isu menstruasi menjadi fokus selama enam bulan kedepan. Kami percaya gesture yang baik ini akan memberi dampak yang luar biasa bagi mereka yng membutuhkan saat darurat.

Sosialisasi Isu Menstruasi

Peserta Sosialisasi Menstruasi Pembalut Gratis


You could Trackback this post from your own site.

Leave a Reply

Tips: XHTML: You can use these tags: <a href="" title=""> <abbr title=""> <acronym title=""> <b> <blockquote cite=""> <cite> <code> <del datetime=""> <em> <i> <q cite=""> <strike> <strong>

Ingin bantu anak-anak Indonesia? hubungi kami di info@tunascendekia.org atau hotline 08161833443 Dukungan anda sangat berarti!

Pembalut Gratis!

Kampanye Berdarah Tanpa Mati
PembalutGratis.tunascendekia.org
Dari 100 orang miskin Indonesia, 16 tidak bisa baca dan menulis!
Saatnya jalin solidaritasKEBERSAMAAN diantara kita...

jejaring sosial

Kunjungi Facebook Fan Page Yayasan Tunas Cendekia facebook.com/bantuAnakIndonesia